Daftar Para Kolano dan Sultan Ternate

Daftar Para Kolano dan Sultan Ternate
Selamat datang di ReadyyGo, pada kesempatan kali ini dengan keadaan yang sehat akan memaparkan “Daftar Para Kolano dan Sultan Ternate”, & berikut ini daftarnya:
Daftar Para Kolano dan Sultan Ternate
Para Kolano Ternate (sebelum masuknya Islam)
  1. Ciko, setelah menjadi raja menyebut dirinya sebagai Mashur Malamo, (1257-1277)
  2. Poit, di kenal juga dengan nama Kaicil Yamin (1277-1284)
  3. Siale, di sebut juga dengan nama Kaicil Kamalu (1284-1298)
  4. Kalabatta, alias Kaicil Bakuku (1298-1304)
  5. Komalaa, alias Ngara Malamo (1304-1317)
  6. Patsyaranga Malamo (1317-1322)
  7. Sida Arif Malamo (1322-1331)
  8. Paji Malamo (1331-1332)
  9. Sah Alam (1332-1343)
  10. Tulu Malamo (1343-1347)
  11. Boheyat alias Kaicil Kie Mabiji
  12. Ngolo Macahaya/Cahaya laut
  13. Momole (1357-1359)
  14. Gapi Malamo (1359-1372)
  15. Gapi Baguna I (1372-1377
  16. Kumala Putu (1377-1432)
  17. Gapi Baguna II (1432-1405).

Para Sultan Ternate (setelah masuknya Islam)
  1. Marhum (1466-1486)
  2. Zainal Abidin (1486-1500)
  3. Bayan Sirullah alias Boleif (1500-1522)
  4. Deyalo (1522-1529), namun karena dibawah umur, ibunya Nyai Cili Boki Raja menjadi Mangkubumi & Taruwese menjadi wakil sultan pada 1529 hingga 1530
  5. Boheyat (1529-1532)
  6. Tabariji (1532-1535)
  7. Khairun jamil (1535-1570), Portugis melantik Kahirun sebagai Sultan Ternate pada 1534. Tahun 1545 ia ditangkap atas tuduhan pengkhianatan kepada Portugis & dikirim ke Malaka. Kehendak Portugis menggantikannya dengan Don Manuel Tabariji yang telah dibebaskan di Goa, namun sebelum tiba di Ternate Don Manuel Tabarji keburu meninggal. Khairun dilantik kembali sebagai Sultan Ternate untuk kedua kalinya di tahun 1546 oleh mandastaris Raja Muda Goa sekaligus pengganti Gubernur de Ataide, Bernaldin de Sousa.
  8. Babullah Datu Syah (1570-1583)
  9. Saidi/Sahid/Saifuddin (1583-1606)
  10. Hidayat (1606-1610), Jogugu yang bertindak selaku Mangkubumi, karena Mudaffar di bawah umur
  11. Mudaffar (1610-1627)
  12. Hamzah (1627-1648)
  13. Mandar Syah (1648-1672)
  14. Sibori Amsterdam (1672-1690)
  15. Kekuasaan kerajaan Ternate dijalankan para Bobato
  16. Kaicil Toloko (1692-1714)
  17. Kaicil Raja Laut (1714-1751)
  18. Oudhoorn (1751-1754)
  19. Sahmardan (1754-1777)
  20. Arunsah (1777-1796)
  21. Sarka/Sarkan (1796-1801)
  22. Muhammad Yasin (1801-1807)
  23. Sarmole van der Parra (1807-1823)
  24. Muhammad Zain (1823-1861)
  25. Muhammad Arsyad (1861-1876)
  26. Ayanhar (1876-1900), ia baru dilantik dalam bulan oktober 1879
  27. Haji Muhammad Ilham (1900-1902)
  28. Haji Muhammad Usman (1902-1914)
  29. Kesultanan Ternate lowong setelah pengasingan Haji Muhammad Usman ke Bacan kemudian ke Bandung karena dituduh mengotaki pemberontakan Jailolo (1914-1927)
  30. Iskandar Muhammad Jabir Syah (1927-1975).

Sumber: 
M. Adnan Amal, 2010, Kepulauan Rempah-rempah: Perjalanan Sejarah Maluku Utara 1250-1950, Jakarta: KPG.

Demikianlah “Daftar Para Kolano dan Sultan Ternate”, yang pada kesempatan kali ini ReadyyGo tulis berdasarkan sumber di atas, & terima kasih telah berkunjung maupun membaca, cukup sekian & sampai jumpa! Semoga Anda Sukses!!!

0 Response to "Daftar Para Kolano dan Sultan Ternate"

Post a Comment

Tata Tertib Berkomentar di Blog ReadyyGo :
1. Kalimat atau Kata-kata Tidak Mengandung Unsur (SARA).
2. Berkomentar Sesuai dengan Artikel Postingan.
3. Dilarang Keras Promosi Apapun Bentuk & Jenisnya.
4. Link Aktif atau Mati, Tidak Dipublikasikan & Dianggap SPAM.
5. Ingat Semua Komentar Dimoderasi.
6. Anda dapat request artikel lewat kolom komentar ini.

Terimakasih Atas Pengertiannya.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel